Assalamualaikum Aybun,mungkin Aybun sering kali mendengar bahwa usia dini merupakan masa ke-emasan bagi si kecil dalam mengembangkan kecerdasannya, sehingga pada tahapan ini si kecil harus diberi rangsangan atau stimulus yang tepat. Oleh karena itu, Aybun harus memahami karakteristik si kecil sejak dini untuk memastikan anak tumbuh dan berkembang secara optimal.
– Usia 0-1 tahun
Pada usia ini si kecil memiliki pertumbuhan fisik yang pesat begitu pula dengan kemampuan dan keterampilan dasar yang di pelajarinya. Pada Fase ini juga si kecil sering di panggil bayi.
– Usia 2-3 tahun
Pada fase ini si kecil sering dipanggil dengan sebutan BATITA (Bayi dibawah Tiga Tahun). pada fase ini si kecil mulai belajar mandiri.
– Usia 4-6 tahun
Pada usia ini si kecil sudah masuk pada lembaga belajar seperti Kelompok Belajar (KB) atau Taman Kanak – Kanak (TK).
Setelah Aybun mengetahui karakteristik si kecil, Aybun yuk jangan sampai lupa untuk memberikan rangsangan yang sesuai dengan tiap kemampuan si kecil, seperti bicara dengan anak, membacakan anak buku yang dilengkai foto atau gambar dan lain sebagainya.
Follow kami di instagram @โiqralabs.id dan nyalakan lonceng notifikasinya agar Aybun tidak ketinggalan info terbaru dan keseruan kegiatan Minlabs di Iqralabs dan jangan lupa kunjungi website kami Iqralabs | Teman Ngaji untuk info lebih lanjut!