Assalamu’alaikum Aybun~
Jika sebelumnya Minji sudah mengenalkan tokoh Islam Ibnu Khaldun. Kali ini Minji akan memperkenalan tokoh Islam yang berkontribusi dalam dunia robotik. Siapa dia?? Ya, tentu saja Al Jazari.

Al Jazari bernama asli Abu Al-Izz Ismail ibn Al Razzaz Al Jazari. Al Jazari merupakan seorang perancang mekanik yang terkenal pada abad ke 12. Karya lainnya adalah konsep program air mancur yang dapat dinyalakan dan dimatikan.

MasyaAllah, keren sekali ya kontribusi dari Bapak Robotika yang satu ini. Penemuan dan karya beliau banyak digunakan untuk pengembangan sistem robotik pada masa kini. Semoga kelak kita bisa menjadi penemu yang bisa bermanfaat bagi kehidupan manusia.

Belajar Ngaji? Di Maungaji.co.id aja πŸ˜‡

Leave a Reply