Abu Musa al-Asy’ari merupakan hafidz yang dibanggakan Rasulullah. Diceritakan suara Abu Musa al-Asy’ari sangatlah syahdu dan dapat meresap kedalam jiwa bagi pendengarnya. Abu Musa al-Asy’ari ini juga disebutkan oleh Rasulullah bahwa Abu Musa al-Asy’ari diberikan oleh seruling Nabi Daud karena kemerduan suaranya tersebut.

Abu Musa al-Asy’ari adalah seorang ulama yang sangat bijaksana. Kebijaksanaan dari Abu Musa al-Asy’ari menjadikan beliau dipercayai untuk memimpin wilayah Bashrah pada masa kepemimpinan Umar bin Khatab dan memimpin wilayah Kufah pada masa kepemimpinan Utsman bin Affan. Abu Musa al-Asy’ari pun seorang yang menyukai bertaubat hingga Abu Musa al-Asy’ari akan menangis kepada Allah SWT.

Semoga kita semua dapat belajar dan mencontohkan dari apa yang telah dilakukan oleh Abu Musa al-Asy’ari, dalam kehidupan kita semua. aminn

Belajar ngaji? di Maungaji.co.id aja 😇

SUMBER :
https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20210326152626-284-622529/kisah-abu-musa-al-asyari-pemilik-seruling-keluarga-daud

Leave a Reply